VPN-MPLS


Pada halaman khusus ini terdapat langkah-langkah untuk membuat simulasi jaringan VPN-MPLS pada GNS3. Dengan desain topologi seperti pada gambar dibawah ini



Langkah-langkahnya adalah :
  1. Konfigurasi Interface
  2. Aktifasi Dynamic Routing
  3. Aktifasi BGP
  4. Aktifasi MPLS
  5. Membuat Router Virtual
  6. Menambahkan Routing pada Router Virtual
  7. Aktifasi MP-BGP
  8. Konfigurasi CE dan Pengujian
Silahkan klik link pada poin-poin diatas untuk melihat lebih detail.

1 komentar:

  1. gan, bisa minta nomor telp gak??? ane pengen minta tolong tntyang mpls nihhhh...ripay

    BalasHapus